Sopi, atau yang secara umum lebih dikenal dengan nama Cap Tikus, adalah minuman beralkohol tradisional asal Minahasa, yang mempunyai nilai sejarah dan budaya bagi masyarakat lokal.
Didesa Tincep juga sudah lama memproduksi Sopi secara tradisional, dan diera tahun 60an Sopi Tincep dipasarkan sampai ke daerah Tondano menggunakan roda sapi, yang disimpan didalam tempayan tanah liat atau nama lokalnya disebut "kure".
(18+)
(minumlah dengan penuh rasa tanggungjawab)
(drink with responsibility)